• 7 bulan yang lalu

Dugaan keretakan rumah tangga Baim Wong dan Paula Verhoeven hingga kini masih menjadi bahan konsumsi publik yang hangat diperbincangkan. Situasi ini menjadi sorotan karena sudah hampir beberapa pekan, kabar mengenai kondisi rumah tangga mereka terasa sangat abu-abu. Bahkan baru-baru ini, Baim secara blak-blakan mengungkapkan bahwa ia dan Paula sudah pisah ranjang, sebuah pernyataan yang semakin memperkuat spekulasi tentang masalah dalam hubungan mereka. Meskipun isu ini semakin berkembang dan menuai banyak komentar dari netizen serta media, Baim dan Paula tampak memilih untuk tidak banyak berbicara. Keduanya tetap fokus pada kesibukan masing-masing dan berusaha menjalani aktivitas harian serta karier mereka. Lantas, seperti apa pandangan pemuka agama melihat permasalahan ini?

DILARANG MENGGUNAKAN KONTEN CUMICUMI.COM TANPA IZIN

related videos

Isi Memori Banding Cerai Baim Wong Demi Keselamatan Kedua Anaknya Dari Paula?! | INDEPTH
Play Button

  • CumiCam Video
  • 16 jam yang lalu
Paula Verhoeven Sebut Akan Hadirkan Sosok Ini di Komisi Yudisial | Intens Investigasi | Eps 5196
Play Button

  • Intens Investigasi
  • 4 hari yang lalu
Sindir Keras Baim! Hotman Bongkar Kesalahan Fatal Hakim Vonis Paula Durhaka & Idap H1V | INDEPTH
Play Button

  • CumiCam Video
  • 4 hari yang lalu

related articles

Siap Lawan Pihak Paula Verhoeven, Ini Alasan Baim Wong juga Lakukan Banding

  • Hot News
  • 4 hari yang lalu
Paula Verhoeven Diperiksa Komisi Yudisial Atas Laporan Pelanggaran PA Jaksel

  • Hot News
  • 5 hari yang lalu
Baim Wong Dituding KDRT Paula Verhoeven, Kuasa Hukum Ungkap Hal Ini

  • Hot News
  • 1 minggu yang lalu