• 8 bulan yang lalu

Usai 35 Tahun Lamanya, Pemimpin Tertinggi Umat Katolik Sekaligus Kepala Negara Vatikan, Akhirnya Kembali Menginjakkan Kakinya di Tanah Air. Sejak Tanggal 3 September 2024 Kemarin, Paus Fransiskus Telah Hadir di Indonesia dalam Rangka Perjalanan Apostolik ke Asia Pasifik. Sontak Saja, Kehadiran Paus Fransiskus Disambut dengan Sorak Sorai Kegembiraan serta Air Mata Haru Para Pemeluk Agama Katolik di Indonesia. Apalagi, Indonesia Dipilih sebagai Destinasi Pertama Paus Fransiskus dalam Perjalanan Apostoliknya, Mengingat Betapa Indahnya Rupa Keberagaman Masyarakat di Negeri Ini. Kedatangan Paus Fransiskus Pun Diharapkan Dapat Menjadi Momentum Penting bagi Indonesia agar Maju sebagai Barometer Kehidupan Beragama yang Rukun dan Damai.

DILARANG MENGGUNAKAN KONTEN CUMICUMI.COM TANPA IZIN

related videos

Paus Fransiskus Wafat, Indonesia Berkabung Kenang Momen Hangat Saat Kunjungan Di Jakarta | INDEPTH
Play Button

  • CumiCam Video
  • 2 minggu yang lalu
Heboh! Aksi Winson Reynaldi Parodikan Paus Fransiskus Tuai Kecaman | CUMISTORY
Play Button

  • CumiCam Video
  • 7 bulan yang lalu
5 Momen Viral Paus Fransiskus Selama Kunjungan di Indonesia | CUMI TOP V
Play Button

  • Cumi TOP V
  • 8 bulan yang lalu

related articles

Resmi Terpilih, Paus Leo XVI Jadi Paus Pertama Asal AS!

  • Hot News
  • 8 menit yang lalu
Usai Meninggal Dunia, Inilah Alasan Cincin Paus Fransiskus Harus Dihancurkan

  • Hot News
  • 2 minggu yang lalu
Pesan Wasiat Paus Fransiskus Terkait Proses Pemakamannya, Berbeda dari Tradisi

  • Hot News
  • 2 minggu yang lalu