• 1 minggu yang lalu

Kisruh perceraian rumah tangga antara Baim Wong dan Paula Verhoeven masih terus menuai perhatian banyak orang. Terlebih, jejak 86 bukti perselingkuhan yang diajukan pihak Baim Wong untuk menggugat cerai Paula memang mengagetkan. Ditambah putusan hakim Pengadilan Agama Jakarta Selatan yang secara terang benderang menyebut Paula nusyuz atau istri durhaka, membuat Paula seperti dipermalukan se-Indonesia. Dan siapa sangka, keretakan rumah tangga Baim dan Paula sudah terjadi sejak setahun setelah menikah. Permasalahan demi permasalahan yang datang silih berganti tanpa menemukan penyelesaiannya, ibarat salju yang terus menggulir. Dan puncaknya, saat perceraian tidak dapat dielakkan lagi. Maka, seperti inilah curahan hati Paula menanggapi perceraiannya, tuduhan selingkuh, dan sebutan istri durhaka.

DILARANG MENGGUNAKAN KONTEN CUMICUMI.COM TANPA IZIN

related videos

Sindir Keras Baim! Hotman Bongkar Kesalahan Fatal Hakim Vonis Paula Durhaka & Idap H1V | INDEPTH
Play Button

  • CumiCam Video
  • 3 hari yang lalu
Reaksi Baim Wong Lihat Upaya Paula Ngotot Perjuangkan Hak Mantan Istri Yang Terzolimi | INDEPTH
Play Button

  • CumiCam Video
  • 4 hari yang lalu
Baim Wong Akui Cium Wanita Lain, Paula Merasa Diperlakukan Tak Adil!  Ini 5 Faktanya | CUMI TOP V
Play Button

  • Cumi TOP V
  • 4 hari yang lalu

related articles

Siap Lawan Pihak Paula Verhoeven, Ini Alasan Baim Wong juga Lakukan Banding

  • Hot News
  • 2 hari yang lalu
Baim Wong Dituding KDRT Paula Verhoeven, Kuasa Hukum Ungkap Hal Ini

  • Hot News
  • 1 minggu yang lalu
Paula Verhoeven Laporkan Baim Wong Atas Dugaan KDRT ke Komnas Perempuan

  • Hot News
  • 1 minggu yang lalu