• 3 bulan yang lalu

Rizky Billar dan Lesti Kejora kini tengah berbahagia dengan kelahiran buah hati keduanya yang lahir pada tanggal 25 januari 2025. Kabar gembira ini disampaikan secara resmi oleh Rizky Billar kepada publik membawa sukacita bagi keluarga kecil mereka serta para penggemar yang selalu setia mendukung. Proses persalinan Lesti dilakukan melalui operasi caesar meski awalnya diperkirakan ia akan melahirkan pada 28 februari 2025. Namun situasi berubah ketika Lesti mengalami kontraksi lebih awal pada 1 januari 2025 sehingga dokter memutuskan untuk mempercepat proses kelahiran demi menjaga kesehatan ibu dan bayi. Kehadiran si kecil ini menambah warna kebahagiaan dalam keluarga mereka. Rizky dan Lesti pun sudah mempersiapkan acara akikah sebagai ungkapan rasa syukur atas kelahiran anak kedua mereka. Acara tersebut rencananya akan digelar pada selasa 4 februari 2025 dengan suasana hangat dan penuh kebersamaan bersama keluarga besar serta sahabat dekat.

DILARANG MENGGUNAKAN KONTEN CUMICUMI.COM TANPA IZIN

related videos

Lesti & Rizky Billar Bagikan Momen Momen Keseruan Abang L Saat Mudik Ke Cianjur | CUMISTORY
Play Button

  • CumiCam Video
  • 4 hari yang lalu
Rizky Febian & Mahalini Terbawa Karena Lisa Mariana Lakukan Ini | Intens Investigasi | Eps 5114
Play Button

  • Intens Investigasi
  • 3 minggu yang lalu
Perlakuan Spesial Rizky Febian Ke Mahalini Bikin Meleleh Usai Mejadi Seorang Ayah | CUMISTORY
Play Button

  • CumiCam Video
  • 1 bulan yang lalu

related articles

Inilah Peran Hotma Sitompul untuk Pernikahan Rizky Billar dan Lesti Kejora

  • Hot News
  • 3 minggu yang lalu
Inilan Alasan yang Buat Natasha Rizky Ingin Kembali Rujuk dengan Desta

  • Hot News
  • 1 bulan yang lalu
Natasha Rizky Singgung Keinginan untuk Rujuk dengan Desta Mahendra

  • Hot News
  • 1 bulan yang lalu